4 Sebab UKM Harus Memanfaatkan Facebook Ads

By On Kamis, Agustus 6th, 2015 Categories : review

Pengusaha-pengusaha kecil dan menengah yang tidak memiliki biaya banyak untuk melakukan promosi secara tradisional seperti memasang banner atau billboard bisa mempertimbangkan untuk beriklan di sosial media seperti Facebook. Tidak hanya dengan membuat akun dan posting tentang produk, tetapi dengan fasilitas iklan berbayar yang ditawarkan. Jasa iklan Facebook merupakan alat yang sangat powerful bagi UKM.

jasa iklan facebook

Inilah alasan kenapa UKM sebaiknya memanfaatkan jasa layanan iklan Facebook:

• Ada banyak pengguna
Ada miliaran orang menggunakan media sosial ini, dan puluhan juta orang Indonesia yang log in setiap harinya. Anda bisa menjangkau pasar yang besar di sana.
• Relatif mudah
Memang, jika Anda ingin iklan lebih efektif lagi, Anda perlu agensi seperti Partner Iklan. Namun jika Anda baru saja memulai, cukup mudah mengerti dasar-dasarnya.
• Murah
Bagi UKM yang punya budget promosi terbatas, Facebook adalah salah satu pilihan terbaik dengan biaya ringan.
• Pemanfaatan mobile
Facebook Ads sudah mendukung iklan di gadget dengan fitur yang lengkap, dan berhubung orang lebih sering masuk ke Facebook lewat mobile, ini kesempatan baik.

Selain itu, ada beberapa keuntungan lain dari memanfaatkan jasa iklan Facebook yang bisa didapatkan siapa saja yang beriklan di sana. Kesempatan untuk melakukan komunikasi langsung dengan pelanggan adalah salah satu hal yang penting. Anda bisa langsung mendapat feedback, bisa membuat halaman iklan yang sesuai keinginan user, dan tentu saja, kesempatan untuk cross-posting ke media sosial yang lain.

4 Sebab UKM Harus Memanfaatkan Facebook Ads | Destiara Cahaya | 4.5